Complete Tokyo 5D4N
Paket tour perorangan dengan minimum 2 pax,
berangkat setiap hari.
Day 01 : Arrival Tokyo ( no meal )
Tiba di Haneda / Narita Airport, menuju Counter Limousine Bus Airport selama 85 menit. Menuju Hotel dengan Shuttle Bus kemudian check in Hotel dan acara bebas.
Day 02 : Tokyo Fullday City Tour ( lunch )
Pagi hari diantar dengan mobil menuju Meeting Point di Love Statue Shinjuku pada pukul 08.20 pagi. Memulai Tokyo Joint Fullday citytour didampingi dengan Audio Guide berbahasa Inggris mengunjungi Imperial Palace East Garden, Asakusa Sensoji Temple, Tsukiji Fish Market dan Tokyo Bay Cruise kemudian tour berakhir di Shinjuku Station dimana anda bisa berjalan-jalan dan berbelanja. Tamu kembali ke hotel dengan pengaturan masing – masing.
Hari 03 : free day
Sepanjang hari bebas/waktu luang. Tur Opsional: (A) Mt. Tur Fuji & Hakone JPY 14.000 (B) Tur Warisan Dunia Nikko JPY 15.000
Hari 04 : Mount Fuji & Kawaguchi Fullday Tour ( no meal )
Pagi hari diantar dengan mobil menuju Meeting Point di Love Statue Shinjuku pada pukul 08.20 pagi. Kita akan mengikuti Joint Tour Mount Fuji & Kawaguchiko Tour didampingi dengan Audio Guide berbahasa Inggris mengunjungi Oshino Eight Ponds, Oshino Ninja Village, Mount Fuji 5th Station untuk menikmati pemandangan Gunung Fuji, Fuji Airways, Lake Kawaguchiko kemudian diantar kembali ke Tokyo dan didrop di Shinjuku Station pada pukul 18.10. Tamu kembali ke hotel dengan pengaturan masing – masing.
Hari 05 : Tokyo – Departure ( no meal )
Acara bebas hingga waktu pengantaran ke bandara menggunakan airport bus (±80 menit) .
**Anda diharuskan melakukan reservasi tempat duduk airport bus di hotel reception untuk mengikuti pengantaran ke airport**
Hotel Accomodation : Grand Nikko Tokyo Daiba 4* or similar
Harga paket tour per orang berlaku hingga 31 Desember 2018
Dewasa ( Twin / Triple share ) Rp.12.532.000,-
Anak extrabed (12 – 17 thn) Rp.11.563.000,-
Anak extrabed (06 – 11 thn) Rp.10.182.000,-
Anak no bed (04 – 05 tahun) Rp. 1.690.000,-
Untuk penambahan Breakfast Hotel selama tour (4x) : Rp.1.588.000,- / orang / paket.
Harga termasuk :
- Antar jemput Bandara – Hotel – Bandara dengan Shuttle Bus.
- Hotel Tokyo 04 malam tanpa breakfast
- Tokyo City Tour + Lunch
- Mount Fuji & Kawaguchiko Fullday tour
- Tiket masuk Disneyland atau Disneysea termasuk pengantaran.
Harga tidak termasuk :
- Tiket pesawat
- Kelebihan bagasi
- Pengeluaran pribadi
KETERANGAN :
- Harga berdasarkan 1 Yen : Rp.131,- . Harga berubah menyesuaikan kurs Yen yang berlaku pada waktu transaksi.
- Produk Tour ini bukan produk private tour namun merupakan joint tour.
- Kemandirian peserta dibutuhkan dan diharapkan mendengarkan Petunjuk dari Guide/Travel assistant dengan baik dan tepat waktu.
- Tidak ada pergantian biaya untuk service yang tidak digunakan karena alasan apapun.
- Antar jemput dari bandara ke hotel di sediakan pada jam 08:00 – 20:00. Diluar jam tersebut dikenakan penambahan biaya 5.000 Yen per Group.
- Hotel masih dapat berubah tergantung pada ketersediaan hotel. Hotel pengganti adalah hotel dengan kelas yang setara. Bila ada penambahan biaya pada hal ini akan diinfokan kemudian.
- Pengantaran ke Meeting point terkadang menggunakan Taksi.
- Rute perjalanan dapat berubah disesuaikan dengan keadaan lalu lintas, cuaca dan keadaan di lapangan.