Berlibur ke Thailand

Negara di Asia Tenggara yang tidak pernah dijajah ini merupakan bagian sejarah panjang dari kerajaan Siam yang sudah berdiri sejak abad 12 dan sampai saat ini masih berbentuk Monarki dan dikepalai oleh Raja namun pemerintahannya dikepalai oleh Perdana Menteri.

Keunikan kuil-kuil Buddha yang berusia ratusan tahun,surga belanja  produk pakaian dan fashion, keanekaragaman kuliner dan hiburan malam adalah keunikan dalam liburan anda di Thailand. Tiga destinasi utama turis di Thailand yaitu Ibukota Bangkok, Phuket dan Chiangmai.


Berikut penjelasan Program Liburan & Paket Tour Thailand dari Joshua Compass Tour :

PAKET TOUR BANGKOK
Paket tour Bangkok cocok bagi anda yang pertama kali berlibur menuju Thailand. Seluruh perjalanan sudah diarrange mulai dari pengantaran di Airport, pengaturan Hotel, Makan, Tour dan pendampingan lokal Guide Thailand berbahasa Indonesia berpengalaman akan membawa perjalanan liburan anda di Bangkok dan Pattaya berkesan dan nyaman.

TIP PANDUAN WISATA CERITA PENGALAMAN LIBURAN JALAN JALAN BANGKOK HUA HIN THAILAND

TOUR HARIAN BANGKOK

Bila anda berencana untuk bepergian sendiri ke Bangkok entah itu ala Backpacker atau liburan santai diluar jadwal tour yang mungkin sudah anda pernah ikutI, Berikut berbagai produk tour yang membantu traveling anda ke Bangkok Thailand lebih terencana, mudah dan tentunya hemat.

PAKET TOUR PHUKET

Phuket adalah sebuah kota di propinsi bagian Selatan dari Thailand, dekat perbatasan dengan Negara Malaysia. Dari Bangkok jarak Phuket 1,5 jam dengan pesawat dan 12 jam bila jalur darat.

Phuket terkenal akan keindahan pantai dan pulau-pulau kecil disekitarnya. Beberapa film Hollywood menggunakannya sebagai lokasi syuting seperti Film James Bond (Golden eyes) dan Film Leonardo De Caprio (The Beach).

TOUR HARIAN PHUKET

TIKET MASUK TEMPAT WISATA THAILAND

TIKET MASUK WISATA THAILAND
[upd. 170719 FR]
KATEGORIHARGAKETERANGAN
B A N G K O K
Muay Thai Live Sow
at Asiatique
Regular seat DewasaRp.372.000,- Info & order disini
Regular seat Anak
(90-140cm)
Rp.172.000,-Info & order disini
Premium seat DewasaRp.452.000,-Info & order disini
Premium seat Anak
(90-140cm)
Rp.181.000,-Info & order disini
Calypso Cabaret Show
at Asiatique
Dewasa / AnakRp.402.000,-Info & order disini
Plus Dinner
Dewasa / Anak
Rp.620.000,-Info & order disini
Siam Niramit Show
Bangkok
Regular seat DewasaRp.533.000,-Info & order disini
Regular seat AnakRp.442.000,-Info & order disini
Regular seat + Buffet
Dinner Dewasa
Rp.646.000,-Info & order disini
Regular seat + Buffet
Dinner Anak
Rp.646.000,-Info & order disini
Dream World ThemeparkDewasa / anakRp.302.000,-Info & order disini
Plus Buffet
lunch dewasa/anak
Rp.372.000,-Info & order disini
Plus Snow Town & Buffet lunch dewasa/anakRp.439.000,-Info & order disini
Sea Life at Siam Paragon MallDewasaRp.289.000,-Info & order disini
Anak [03-11thn]Rp.289.000,-Info & order disini
Madame Tussaud Wax Museum BangkokDewasaRp.293.000,-Info & order disini
Anak [03-11thn]Rp.269.000,-Info & order disini
COMBO Sea Life & Madame TussaudDewasaRp.575.000,-Info & order disini
Anak [03-11thn]Rp.556.000,-Info & order disini
Kidzania BangkokDewasa (16+)Rp.250.000,-Info & order disini
Anak [04-14thn]Rp.409.000,-Info & order disini
Batita [02-03thn]Rp.273.000,-Info & order disini
Line Village at Siam Square BangkokDewasaRp.376.000,-Info & order disini
Anak [91-140cm]Rp.307.000,-Info & order disini
Lansia [65+]Rp.307.000,-Info & order disini
3D Art In Paradise at Esplanade Mall BangkokDewasaRp.128.000,-Info & order disini
Anak [100-130cm]Rp.128.000,-Info & order disini
Safari World & Marine Park BangkokDewasaRp.462.000,-Info & order disini
Anak [100-140cm]Rp.430.000,-Info & order disini
Plus lunch buffet DewasaRp.572.000,-Info & order disini
Plus lunch buffet AnakRp.517.000,-Info & order disini
Grand Pearl Dinner Cruise BangkokDewasaRp.588.000,-Info & order disini
Anak [04-10thn]Rp.428.000,-Info & order disini
Chaopraya Dinner Cruise @ AsiatiqueDewasaRp.479.000,-Info & order disini
Anak Rp.379.000,-Info & order disini
Baiyoke Sky Deck and Buffet MealBuffet Lunch DewasaRp.279.000,-Info & order disini
Buffet Lunch AnakRp.169.000,-Info & order disini
Buffet Dinner DewasaRp.336.000,-Info & order disini
Buffet Dinner AnakRp.206.000,-Info & order disini
P A T T A Y A
Cartoon Network AmazoneDewasaRp.386.000,-Info & order disini
Anak/SeniorRp.320.000,-Info & order disini
Frost Magical of SiamDewasaRp.179.000,-Info & order disini
AnakRp.149.000,-Info & order disini
Sanctuary Of TruthDewasaRp.193.000,-Info & order disini
AnakRp.95.000,-Info & order disini
Ramayana WaterparkDewasaRp.428.000,-Info & order disini
AnakRp.339.000,-Info & order disini
Alcazar Cabaret ShowStandardRp.239.000,-Info & order disini
VIP Rp.296.000,-Info & order disini
KAAN ShowStandard SeatRp.420.000,-Info & order disini
Star SeatRp.587.000,-Info & order disini
Teddy Bear MuseumDewasaRp.180.000,-Info & order disini
AnakRp.89.000,-Info & order disini
NongNooch VillageDewasaRp.292.000,-Info & order disini
AnakRp.248.000,-Info & order disini